Minggu, 21 Februari 2016

ANEURISM

Aneurism merupakan dilatasi lokal abnormal dinding pembuluh darah. Aneurism dapat menyebabkan hemorage pada hipertensi. Jika tekanan darah meningkat, pasien yang tidak dapat mengontrol tekanan darahnya secara baik atau konsisten maka akan terjadi aneurism.
Faktor resiko yang ditimbulkan antara lain seperti ateroma, hipertensi dan pembentukan kolagen abnormal pada pembuluh darah. 
Komplikasi : perdarahan, konsekuensinya tergantung lokasi dan tingkat perdarahan. 
Tipe : fusiform, saccular, dissecting, microaneurysms. 

 Beentuk saccular merupakan bentuk yang pling banyak terjadi.




Sumber: Dr. Fadlina Chany Saputri, M.Si., Apt.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar